

Dalam kunjungan natal ke Katedral Mesir, Imam Akbar Al-Azhar serukan agresi Israel di Gaza segera dihentikan
Imam Akbar Al-Azhar, Syekh Ahmad Tayeb kembali menyerukan penghentian agresi oleh tentara penjajah Isael terhadap warga sipil di Gaza yang telah berlangsung selama lebih dari 15 bulan.